20 April 2024
Spesifikasi Dan Harga Kamera Xiaomi Yi 4k Terbaru

Setelah sebelumnya meluncurkan kamera bertipe Xiaomi Yi yang memang cukup laris sekali didunia termasuk Indonesia, kini perusahaan yang berkantor pusat di Beijing tersebut kembali lagi meluncurkan generasi kamera terbarunya.

Untuk namanya sendiri memang tidak jauh berbeda dengan generasi sebelumnya, dimana Xiaomi menambahkan sedikit kata yakni 4K dan disatukan menjadi Xiaomi Yi 4K.

Penambahan 4K yang dilakukan perusahaan elektronik tersebut bukan tanpa sebab dan alasan, melainkan menambahkan kelebihan dari seri sebelumnya yakni mampu merekam dan menangkap gambar dengan kualitas resolusi 4K.

Kamera Xiaomi terbaru ini juga sudah mengusung layar LCD berukuran 2.19 inch tidak ketinggalan juga pelindung seperti Corning Gorilla Glass berfitur Retina Touch Screen, beberapa kelebihan tersebut memang tidak dimiliki oleh Xiaomi Yi Seri sebelumnya.
Spesifikasi Dan Harga Kamera Xiaomi Yi 4k Terbaru
Action Camera ini juga menggunakan amperex technology battery dimana teknologi tersebut sering dipakai oleh perusahaan Apple, sehingga mempunyai ketahanan daya tahan baterai yang cukup lama sekitar 8hour atau 8 jam (Standby) dan juga 110 menit pada saat merekam dalam keadaan video 4K.

Kelebihan tersebut juga memang sangat jarang terdapat pada Action Camera lainnya, namun Yi 4K dilahirkan memberikan beberapa fitur canggih yang jarang dipunyai oleh Action Camera merek lainnya.

Nah jika belum puas dibawah ini ada sepesifikasi lengkap tentang kamera generasi terbaru dari Xiaomi ini, semuanya saya rangkum dari situs resminya. Oke langsung saja cek.

Spesifikasi Xiaomi Yi 4K
Prosesor
  • Ambarella A9SE chipset,
  • 800 MHz dual-core.Cortex-A9 ARM CPU
  • High-performance digital signal processing (DSP) subsystem with a 32-Mpixel image sensor pipeline (ISP),
  • H.264 encoder capable of 4K resolution.
Sensor
  • SONY IMX377, 1/2.3″,
  • 12 MP CMOS Exmor R ability.
Layar
  • 2.19″, 640*360 resolution touch screen,
  • 330PPI, 250cd/m2 brightness, 30FPS, 160° FOV, 16:9
Lensa
Lens F2.8 aperture / 155° wide-angle lens, 7G, f=2.68mm
Wi-Fi
Broadcom BCM43340 Dual-band 5GHz /2.4GHz, built-in (802.11 abgn),offers 30Mbps
Berat
3.4ons (kamera + baterai)
Dimensi
65 x 42 x 30 mm

Video Mode

Resolusi FPS NTSC/PALFOVResolusi layar
4K30, 25Ultra Wide3840×2160
2.5K30, 25Ultra Wide2560×1920
1440p60, 50, 30, 25Ultra Wide1920×1440
1080p120, 100, 60, 50, 30, 25Ultra Wide1920×1080
960p120, 100, 60, 50Ultra Wide1280×960
720p240, 200Ultra Wide1280×720
480p240, 200Ultra Wide848×480
Format Video
H.264 codec/mp4
Waktu Selang
4K (16:9)\2.5K(4:3) fps:30\25
Interval:0.5, 1, 2, 5, 10, 30, 60s
Slow Motion
720p fps:60\120\240
Rate: 2\4\8
Video + Foto
1080p fps:60\50\30\25 1440p fps:30\25 2.5K fps:30\25
Interval: 5,10,30,60s
Loop
Video length:5 min, 20 min, 60 min, 120 min, Max

Foto Mode

Resolusi Foto
(FOV)
Resolusi Layar
12MP
Ultra Wide
4000×3000
8MP
Ultra Wide
3840×2160
7MP W
Ultra Wide
3008×2256
7MP M
Medium
3008×2256
5MP
Medium
2560×1920

Baterai

lithium polymer 3.85V, 1400/1430mAH, 5.39/5.51Wh
Input Current: 1A Input Voltage: 5V
Mode VideoWi-Fi Off + LCD Off (YI test lab)With Wi-Fi On + LCD Off + App Connect(YI test lab)
4K 30fps120 Menit100 Mins
4K Ultra 30fps109 Menit91 Mins
2.5K 30fps138 Menit132 Mins
1080p 120fps120 Menit103 Mins
1080p Ultra 120fps120 Menit108 Mins
1080p 60fps120 Menit108 Mins
1080p Ultra 60fps156 Menit136 Mins
960p 120fps148 Menit125 Mins
720p 240fps134 Menit109 Mins
720p Ultra 120fps138 Menit124 Mins

Foto + Video Playback

LCD
Sangat mudah untuk melihat dan memutar video dan foto pada LCD.
App
Gunakan YI Action App untuk melihat dan memutar video dan foto.
Computer
Terhubung melalui Micro USB kabel USB, preview dan memutar video dan foto atau menyalin file dari kartu Micro SD ke komputer Anda.
TV
memutar video dan foto di TV melalui kabel opsional.

Lainya

Suhu
32°F-113°F
Kelembapan
15~90%RH
Penyimpanan Suhu
-4°F-140°F
Anti Air
Sampai kedalaman 40 meter tahan air.
Bluetooth
Built-in 4.0BLE & 2.0 Dual
RC
Bluetooth (4.0BLE konsumsi daya yang rendah)
G-Sensor
Built-in Bosch BMI160, 6-axis gyroscopic, memberikan akselerasi yang tepat
Lampu Indikator
Tricolor power indicator(red,blue,violet),a red status indicator.
Warna
Night Black/ Pearl White/ Rose Gold
Focal length
2.73±5%mm
Mountable
Built-in tripod mount(1/4″)
Jaminan
12 Bulan
Konsumsi Daya
2.5W
Audio
360° omni-directional dual microphones
Built-in speaker
YI 4K Action suara catatan Kamera stereo di 48kHz, dengan mikrofon ganda. Ini mengoptimalkan pengumpulan suara dan dapat memberikan kualitas audio yang baik bahkan di acara-acara olahraga besar di luar ruangan. Dengan AAC Dolby encoder, itu mencatat setiap detail suara.

Nah setelah puas melihat spesifikasi dari Xiaomi Yi 4K ini, kini kita melaju ke akhir ulasan yakni harganya. Sebelumnya admin berharap ulasan diatas dapat bermanfaat bagi kita semua, serta jangan lupa untuk ikuti terus blog ini dan dapatkan update terbarunya.

Oke mungkin hanya itu saja selengkapnya sobat lihat tabel harganya dibawah ini, Terimakasih.

Harga
TipeHargaBekas
Xiaomi Yi 4KRp 1.250.000,-Rp,-